14 Jenis Alat Service HP yang Harus Dimiliki oleh Teknisi HP by Lasercom

14 Jenis Alat Service HP yang Harus Dimiliki oleh Teknisi HP by Lasercom

Hallo kembali lagi bersama kami kursusservicehp.com

Kali ini kami akan membahas tentang alat service HP yang wajib dimiliki teknisi HP nih. Apa saja sih alat yang diperlukan teknisi handphone? Yuk simak penjelasannya

  1. Berbagai macam obeng untuk HP, mulai dari obeng plus (+) untuk android sampai obeng bintang (*) untuk iphone. Image result for peralatan wajib servis hp
  2. Power Supply. Nah untuk power supply sendiri ada 2 model yaitu model analog dan model jarum. Power supply ini ada banyak macamnya, namun kami rekomendasikan untuk menggunakan power supply dengan kapasitas arusnya 5A dan tegangan listrinya yang bisa disetting 30V.Image result for power supply
  3. Blower. Fungsi dari blower untuk melepas ic dan part/komponen yang ada di handphone. Alat ini bisa disetting suhu dan tekanan udaranya. Image result for blower alat service hp
  4. Solder + timah. Fungsi dari solder ialah untuk angkat-pasang ic dan part/komponen handphone. Oh iya kalau ada solder haruslah ada timah. Image result for solder temperature
  5. Multimeter. Fungsinya untuk mengecek tegangan, hambatan, maupun arus pada komponen handphone. Image result for multimeter
  6. Penjapit PCB. Alat ini berguna untuk menjapit mesin handphone yang sedang diservice agar tidak bergerak kemana-mana. Image result for penjapit pcb
  7. Pinset. Alat kecil ini digunakan untuk memegang komponen yang akan diangkat dari mesin handphone.Image result for pinset
  8. Flux. Sebelum menggunakan blower dan solder komponen harus diolesi flux terlebih dahulu untuk mempermudah pemanasan komponen. Image result for flux
  9. Solder wig. Bertujuan untuk membersihkan timah-timah yang ada di dalam ic.Image result for solder wig
  10. Lup kecil. Fungsinya untuk melihat part-part berukuran kecil. Image result for lup kecil
  11. Plat pencetak ic. Jika ingin pasang ic wajib mempunyai alat ini. Image result for plat pencetak ic
  12. Timah pasta. Nah bahan ini bertugas mencetak kaki-kaki ic. Image result for timah pasta
  13. Tiner/bensin. Bahan yang amat sangat dibutuhkan dalam membersihkan komponen handphone yang terkena air. Caranya dengan menggunakan sikat gigi lalu langsung disikatkan sampai bersih pada komponen yang terkena air. Image result for tiner
  14. UFI Box. Alat terakhir ini untuk mengatasi permasalahan software, tools box flasher made in Indonesia yang selalu up to date. Image result for ufi box

 

Nah, 14 alat di atas yang diperlukan para teknisi untuk service hp. Untuk penjelasan lebih detailnya kalian bisa tonton videonya di https://www.youtube.com/watch?v=2ias1OX_4sE

Buat kalian yang pengen banget jadi teknisi handphone tapi bingung karena tidak ada basic tentang handphone bisa cari tahu dulu informasinya di kursusservicehp.com. Oh iya untuk kursus kami tidak buka setiap hari lho, pastikan kalian tahu terlebih dahulu tentang jadwalnya ya. Yuk yang pengen belajar tentang handphone langsung saja daftar di KURSUS SERVICE HP LASERCOM, KURSUS SERVICE HP MURAH, KURSUS SERVICE HP JOGJA, KURSUS SERVICE HP JAWA, KURSUS SERVICE HP SUMATERA, KURSUS SERVICE HP KALIMANTAN, KURSUS SERVICE HP SULAWESI, KURSUS SERVICE HP BALI, KURSUS SERVICE HP PAPUA, KURSUS SERVICE HP NUSA TENGGARA, KURSUS SERVICE HP ACEH, KURSUS SERVICE HP INDONESIA. Tidak hanya materi software dan hardware, di sini kalian juga akan mendapatkan materi untuk marketingnya loh. Mantab betul kan.

Info Kursus : kursusservicehp.com

info jadwal kursus : kursusservicehp.com/jadwalkursus 

Konsultasi dan tanya tanya via WhatsApp 085725947889 

Alamat kami di : Jalan Lempuyangan Tengah 329 Yogyakarta

info bantuan Service HP dan Laptop di lasercom.co.id